Release Date:20 oktober 2015
Platform:Playstation 4,Playstation 3,WII U,XBOX ONE,XBOX 360,IOS
baik yang pertama adalah guitar hero live sudah lama tertidur akhirnya
franchise yang sangat populer ini kembali mengeluarkan seri terbarunya
yang menyajikan berbagai fitur baru seperti First Person View Yang
memungkinkan kamu merasakan menjadi seorang gitaris dan mendapatkan
pengalaman bermain yang tinggi.
19.Scalebound
Release Date:Q4 2016
Platform:XBOX ONE
scalebound adalah game exclusive xbox one garapan studio platinum games yang menggunakan engine Unreal Engine 4 scalebound menceritakan seseorang yang mempunyai kekuatan super dan merupakan pengendali Naga
18.Unravel
Release date:Q1 2016
Platform:Playstation 4,Xbox One,PC
selanjutnya adalah unravel yakni game yang bisa dikategorikan klasik tapi dengan elemen seperti grafik yang fantastis dan lingkungan yang sanagat menarik membuat game Garapan EA games ini layak di nanti tahun depan
17.Horizon Zero Dawn
Release Date:2016
Platform:Playstation 4
horizon zero dawn ini juga layak dinanti karena memiliki grafis yang bagus dan cerita yang menarik dimana pertempuran melawan robot raksasa yang terjadi 1000 tahun setelah sekarang dimana dunia sudah berubah.game ini di kembangkan oleh developer killzone yaitu Guerilla Games
16.HALO 5:Guardians
Release Date:27 Oktober 2015
Platform:Xbox One
halo series adalah game yang sangat populer bagi anda yang memainkan xbox karena game FPS satu ini memiliki grafik yang bagus dan jalan cerita menarik kini halo seriees akan merilis sequel nya yaitu HALO 5 yang eksklusif untuk Xbox One dan akan berjalan dalam Mode.Multiplayer modenya pun cukup menarik
15.Sniper Ghost Warrior 3
Release Date:Q2 2016
Platform:Pc,Playstation 4,Xbox one
selanjutnya adalah game yang bertemakan tentang seorang sniper yaitu sniper ghost warrior 3 pada ajang Gamescom 2015 EA mengumumkan bahwa mereka akan mengeluarkan seri ke 3 game ini pada tahun 2016 dan mereka juga memperlihatkan gameplay perdananya yang dibuat menggunakan Cry Engine 3.
14.Rainbow Six Siege
Release Date:1 Desember 2015
Platform:Playstation 4,Xbox One,PC
ubisoft adalah developer paling aktif tahun ini terbukti dia banyak
merilis game gamenya yg terbaru salah satunya adalah Rainbow Six Siege
yang berbasis First Person Tactical shooter multiplayer.sempat
ditunda beberapa kali akhirnya game ini dapatkan tanggal rilis pasti
Game ini adalah pengganti game Rainbow Six patriots yang dibatalkan oleh
pihak ubisoft montreal.
13.Just Cause 3
Release Date:1 Desember 2015
Platform:playstation 4,xbox one,PC
bersiaplah untuk aksi ekstrim dan menegangkan di just cause 3 setelah
popuper pada seri just cause 2 Avalanche Studios kembali akan
meluncurkan seri ke 3 dari game ini yang menggunakan setting tempat di
mediteranian dan dengan fitur atau mode lebih menarik juga grafik yang
lebih bagus pada saat gamescom 2015 kemarin Avalanche studios
memperlihatkan Demo gameplay dari game ini yang luar biasa
12.Rise Of The Tomb Raider
Release Date:10 November for Xbox 360 13 November For Xbox One Q1 2016 For Pc dan Q4 2016 For Playstation 4
Platform:Xbox One,Xbox 360,Playstation 4,PC
petualangan lara croft berlanjut dan kali ini lebih berbahaya dan lebih
liar rise of the tomb raider yang di kembangkan oleh crystal dynamics
adalah game yang layak dinanti.
dan pada game ini akan menggunakan setting tempat di Siberia
11.Homefront:The Revolution
Release Date:2016
Platform:Playstation 4,Xbox One,PC,OS X,Linux
sempat mengalami berbagai masalah akhirnya game yang merupakan kategori
game Open World FPS ini dilanjutkan perkembangannya dan ditangani oleh 2
Developer yaitu CRYTEK dan Deep Silver.2 developer ini bukan
sembarangan lagi pasalnya mereka sudah membuat game game yang
populer,nah dan selanjutnya adalah game ini.game ini menceritakan
tentang hancurnya dunia dan pemerintahan baru di bawah teroris.
10.Star Wars:Battlefront
Release Date;17 November 2015
Platform:Playstation 4,Xbox One,Pc
pada posisi 10 adalah Star wars Battlefront EA sudah mengumumkan bahwa
game ini adalah game online dan tanpa mode single player jadi hanya
multiplayer saja.tetapi bukan berarti game ini tidak menarik .dibuat
dengan Frostbite engine 3 yang merupakan engine game battlefield game
ini memperlihatkan keindahan dari sisi grafis dan juga efek efek ledakan
yang nyata dan mode multiplayer yang menarik
9.Need For Speed
Release Date:3 November 2015
Platform:Playstation 4,Xbox One,Pc
nama need for speed sudah tidak asing lagi di telinga gamer yang
menyukai game balap.tetapi seri terbaru Need For Speed ini merupakan
seri reboot yang hadir tanpa tambahan nama.Need For Speed memilil grafis
dan keindahan malam yang sangat bagus,car Reflection hingga efek
percikan air saja sangat detail tetapi yang menjadi kekurangan game ini
harus menggunakan koneksi internet alias online.
8.Ghost Recon Wildlands
Release Date:2016
Platform:Playstation 4,xbox one,Pc
selanjutnya adalah seri terbaru dari ghost recon yaitu ghost recon
wildlands yang hadir dengan setting tempat pegunungan dan pemukiman di
Amerika Selatan dan Mode Open World game third person tactical shooter
ini sangat menarik dengan grafik yang sangat bagus apalagi jika
malam,game ini bercerita tentang tim yang kan menghancurkan sindikat
perdagangan narkotika.
7.MAFIA 3
Release Date:2016
Platform:playstation 4,Xbox One,Pc
bagi pecinta game openworld mafia 3 layak ditunggu setelah banyak berita
yang beredar akhirnya secara resmi 2k games mengumumkan bahwa game ini
akan hadir di tahun 2016.
6.Call Of Duty Black Ops III
Release Date:6 November 2015
Platform:Playstation 4,Playstation 3,Xbox One,Xbox 360,PC
bagi pecinta game Fps call of duty black ops 3 ini wajib untuk dimainkan
karena memiliki gameplay yang bagus dan tambahan grafis yang memukau
dan call of duty ini mengusung tema peperangan masa depan yang agak
mirip dari seri keduanya.dan juga fitur multiplayer modenya yang Fun
menambah rasa ingin memainkan game ini
5.Assassin's Creed:Syndicate
Release Date:23 Oktober 2015
Platform:Playstation 4,Xbox One,PC
selamat datang di kota london dimana akan menjadi setting tempat pada
game terbaru dari AC series yang satu ini.ubisoft hampir Setiap Tahun
mengeluarkan game seri assasins creed namun kali ini game ini memiliki
detail visual yang tinggi dan sistem pertarungan yang lebih brutal.
4.Fallout 4
Release Date:10 November 2015
Platform:Playstation 4,xbox one,Pc
selanjutnya adalah game yang dikembangkan oleh mantan developer skyrim
yaitu bethesda softworks fallout 4 akan menggunakan setting tempat dunia
yang lebih luas dan indah.
3.The Division
Release Date:8 Maret 2015
Platform:Playstation 4,Xbox One,PC
Posisi 3 saya rasa adalah The Division game third person shooter yang satu ini sangat ditunggu oleh fans tom clancy's series dan game ini sempat ditunda beberapa kali.akhirnya ubisoft mengumumkan tanggal dirilisnya game ini.game ini memiliki grafis kota new york yang memukau dan mode multiplayernya yang menarik
2.Final Fantasy XV
Release Date:2016
Platform:Playstation 4,Xbox One
di posisi kedua ada final fantasy xv game ini sudah sering ditunda perilisannya dan sampai sekarang belum mendapat tanggal rilis pasti tetapi pihak square enix mengumumkan bahwa game ini akan dirilis pada tahun 2016 dan sebelum 2017.dan game ini merupakan game dengan grafik dan story yang bagus
1.Final Fantasy VII HD Remake
Release Date:2016
Platform:Playstaion 4 dan Xbox One
dan saya rasa game ini yang menduduki peringkat pertama sebagai game paling dinanti oleh gamer.akhirnya imipian semua gamer untuk mendapatkan final fantasy vii versi remake terkabul sudah setelah dulu square enix pernah memberikan lelucon akhirnya pada ajang E3 2015 kemarin Square Enix mengumumkan bahwa game Final fantasy VII mendapat versi HD Remake untuk PS4 dan Xbox One
sumber:http://thelunaticgamer.blogspot.co.id/2015/09/20-game-yang-paling-ditunggu-oleh-gamer.html
0 komentar:
Posting Komentar